Rabu, 13 Januari 2010

SURAT PERNYATAAN BEDA TANDATANGAN



SURAT PERNYATAAN BEDA TANDATANGAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama :
No. KTP/SIM :
Alamat :
No. PK/Kontrak :

Dengan ini menerangkan telah terjadi perbedaan tandatangan dengan KTP saya yang sekarang yaitu sebagai berikut :


(tandatangan yang baru)
______________________




(tandatangan yang baru)
______________________



Demikian surat pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar dan sebenar-benarnya, dan saya tidak akan melakukan tuntutan apapun kepada PT. Adira Dinamika Multi Finance, Tbk Cabang Ketapang dikemudian hari. Atas kerjasamanya saya ucapkan terimakasih.


Jakarta, 06 Februari 2010






3 komentar:

  1. Mohon penjelasannya saudara,
    Tanda tangan dan NIK di SIM
    berbeda dengan
    tanda tangan dan NIK di KTP
    soalnya Kartu Keluarga sudah diubah, dan so pasti KTP nya juga ikut ter ubah.
    karena KTP yag lama sudah diubah dengan KTP yang baru.
    Yang saya bingung, bagaimana nanti kalau perpanjangan SIM??? apa bermasalah??
    salam

    BalasHapus